Rabu, 12 November 2008

Agar Blog di Urutan nomor 1 SEO (Mesin Pencari)

Siapa yang tidak senang melihat blognya berada diurutan nomor 1 wahid (satu).semua blogger menginginkan hal ini. Tetapi untuk mencapai no 1 di Search Engine (SEO)tidaklah mudah. Perlu strategi-strategi yang harus dilalui. Bagaimana caranya agar blog anda ada pada urutan no 1 di Search Engine (SEO).

Salah satu caranya adalah berkomentar di blog-blog atau website yang nongkrong di urutan ke satu, atau yang sudah populer. Yah...numpang beken lah dikit. Setidaknya komentar anda dilakukan pada blog yang masuk 10 besar hasil pencarian SEO. Tapi jangan lupa untuk meningalkan URL blog anda. ini penting.

Lho..bagaimana kalau saya berkomentar di blog-blog yang nggak populer? Ini juga bagus dan lebih baik dari pada tidak sama sekali. Tapi dimanapun anda berkomentar sudah tentu ada manfaatnya. pertama bisa nyenengin orang, kedua bisa silaturahmi dengan yang lain minimalnya dengan pemilik blog, dan ketiga yang terpenting adalah URL anda ada di banyak BLOG. Go0gle sangat senang pada blog atau website yang Link nya ad diman-mana. BUkan hanya keyword-nya. Justru hal yang disukai google search adalah yang pertama (link) baru kemudian keyword.

dibawah ini saya cantumkan beberapa Blog atau website pada posisi 3 besar di SEO. silahkan komentar disana.

Ketika saya tik kata "Panduan banjir uang" yang muncul secara berurutan adalah sbb:
1.http://www.perspektif.net
2.http://iklangratis.us/ (situs iklan gratis)
3.http://kendari.promo.web.id/

Stttt....ngomong-ngomong web saya yang satunya www.banjiruangsaku.blogspot.com ada diurutan ke 8 lhooo. je ileeeh keren eeeuuy. Lumayanlah buat yang baru ngeblog.

Coba aja komentar di sana ya siapa tahu jadi no 1 di SEO, yah klo ngak, yang penting sepuluh besar deh. kuncinya rajin rajin aja ninggalin komentar di blog-blog orang lainnya yaa.
selamat mencoba!

Penting : Jangan lupa tinggalin komentarnya yaa.

2 komentar:

ARIE TINO Y mengatakan...

info yang menarik, maksih ya..

casting-jakarta.blogspot mengatakan...

mas,saya lagi belajar buat blog ni.ijin nimba ilmu ya.

Daftar Blog Saya